Debur Ombak Masuk ke Rumah, Warga Bentangkan Perahu di Jalan
Selasa, 31 Mei 2016 – 00:33 WIB
"Sebagai langkah saat ini, kita sudah meminta tenda-tenda pengusian serta dapur umum untuk warga yang tidak bisa tinggal di rumah," ujarnya.
Sementara itu Kepala Dinas PSDA Yusdi mengungkapkan Pessel tidak mampu melakukan reklamasi dan membuat pengaman pantai sebab membutuhkan biaya yang besar. Namun pemkab telah mengajukan proposal ke Balai Besar Wilayah Sumbar untuk penanangaan abrasi ini. (uni/sam/jpnn)
PAINAN -- Abrasi pantai di Karang Pauh Kenagarian Pasar Baru, Painan, Kabupaten Pesisir Selatan, Sumbar, semakin parah. Bahkan ombak telah
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kapolres Banyuasin Membagikan Makanan Bergizi Gratis untuk Siswa SDN 13 Air Kumbang
- Camat Diminta Lebih Peka Atasi Isu Wilayah dan Penyusunan Anggaran
- Tanah Longsor di Padang Lawas, 4 Orang Meninggal Dunia
- Irjen Andi Rian Kerahkan 1.471 Personel Kawal Pemungutan Suara Pilkada 2024 di Sumsel
- Ditresnarkoba Polda Sumsel Memusnahkan Sabu-Sabu 2.689,06 Gram dan 657 Butir Ekstasi
- DPRD Kota Bogor Gelar Sidak ke OPD, Pastikan Pelayanan Tetap Optimal