Deddy Corbuzier Terlibat dalam Ajang Baku Hantam Championship 3, Ini Perannya

Baku Hantam Championship, ajang kejuaraan beladiri yang menyajikan pertandingan Boxing, Kick Boxing dan MMA dengan peraturan yang unik.
Terdapat roles dalam ajang ini, di antaranya Baku Pukul (freestyle boxing), Baku hajar (kombinasi muaythai dan kick boxing) dan Baku Tumbuk (MMA no submission).
Melalui ajang pertarungan profesional ini, Tedy menilai para pemuda Indonesia dapat alam membangun jiwa sportifitas.
Dia berharap Baku Hantam Championship menjadi fight show yang dapat disukai dan digemari seluruh rakyat Indonesia.
"Karena ini merupakan acara nasional asli Indonesia yang dapat menjadi even Internasional," imbuhnya.
Ajang ini akan mulai di pertandingkan bertempat di Balai Sarbini pada tanggal 16 September 2023 mendatang. (mcr31/jpnn)
Deddy Corbuzier terlibat dalam ajang Baku Hantam Championship 3, berperan sebagai President Commissionner.
Redaktur : Djainab Natalia Saroh
Reporter : Romaida Uswatun Hasanah
- Duh, Penunjukan Deddy Corbuzier sebagai Stafsus Menhan Picu Pro Kontra
- Deddy Corbuzier Jadi Stafsus di Tengah Efisiensi, Kemenhan Beralasan Soal Kompetensi
- Deddy Corbuzier Dilantik sebagai Stafsus Menhan, KPK Singgung Wajib Lapor Kekayaan
- Menhan Lantik Deddy Corbuzier sebagai Stafsus, Alasannya Begini
- Ruben Onsu Ungkap Kekecewaan pada Presenter Berinisial M
- 3 Berita Artis Terheboh: Konon Irish Bella Hamil, Deddy Corbuzier Beri Komentar