Dede Diberi Keleluasaan Pilih Pasangan
Jumat, 26 Oktober 2012 – 16:16 WIB

Dede Diberi Keleluasaan Pilih Pasangan
JAKARTA - Partai Demokrat (PD) telah menetapkan Dede Yusuf sebagai calon gubernur pada Pemilukada Jawa Barat. Dede yang dijagokan berdasar keputusan Majelis Tinggi PD itu pun diberi keleluasaan untuk memilih pasangannnya. Selain itu, lanjut Saan, keputusan PD mengusun Dede juga karena memang didasarkan pada kemungkinan untuk terpilih lebih besar dibanding mengusung calon lain. "Dari segi popularitas dan elektabilitas masih yang terbaik," ulas Saan.
"Soal pasangan (calon wakil gubernur) diserahkan ke Pak Dede. Selanjutnya nama itu dikonsultasikan ke majelis tinggi," kata Wakil Sekjen DPP PD, Saan Mustopa, Jumat (26/10).
Baca Juga:
Menurut Saan, sudah tidak ada persoalan di internal PD terkait penunjukan Dede. Ditegaskannya, Dede sudah tiga tahun ini menjadi kader partai binaan Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) itu. "Sudah tiga tahun pegang KTA (Kartu Tanda Anggota)," ucap Saan.
Baca Juga:
JAKARTA - Partai Demokrat (PD) telah menetapkan Dede Yusuf sebagai calon gubernur pada Pemilukada Jawa Barat. Dede yang dijagokan berdasar keputusan
BERITA TERKAIT
- SCL Taktika Paparkan Hasil Quick Count Aulia-Rendi
- Ini Respons Ketua MPR Ahmad Muzani soal Usulan 3 April jadi Hari NKRI
- Bawaslu Sebut PSU Pilkada Serang Berjalan Lancar Meski Ada OTT Pelaku Politik Uang
- Bawaslu RI Turun Langsung Awasi PSU Pilkada Serang, Ada Temuan Pelanggaran
- Sejumlah PAC PDIP Datangi Megawati Setelah PN Jakpus Menangkan Gugatan Tia Rahmania
- Kongres PDIP Bakal Diisi Acara Pengukuhan Megawati Sebagai Ketua Umum