Dedik Setiawan, Pesepak Bola Pertama yang Divaksin Covid-19, Pemain Timnas Kapan?
Senin, 01 Februari 2021 – 19:04 WIB
"Smepat naik, terus ditunda disuruh tenang, istirahat sebentar dulu. Setelah dicek lagi, baru tekanannya turun jadi bisa disuntuk vaksin," tuturnya.
Dia mengaku tak merasakan perbedaan yang berarti dengan tubuhnya setelah divaksin.
Dia berharap, proses vaksinasi ini bisa membaut dirinya kuat melawan Covid-19 dan program ini bisa segera dirasakan seluruh masyarakat Indonesia.
"Semoga dengan vaksin ini semua yang divaksin bertambah kuat imunnya dan dijauhkan dari Covid-19. Kami berharap sepak bola juga bisa segera bergulir lagi jika semua sudah divaksin," terangnya. (dkk/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Bukan pemain Timnas Indonesia di Jakarta yang mendapatkan vaksin Covid-19 pertama kali.
Redaktur & Reporter : Muhammad Amjad
BERITA TERKAIT
- Timnas Indonesia vs Jepang, Shin Tae Yong Beri Pesan Khusus untuk Skuad Garuda
- Piala AFF U-19, Indra Sjafri Tetapkan 23 Pemain untuk Memperkuat Timnas
- Kemenkes Tiba-tiba Bicara Potensi Peningkatan Kasus Covid-19
- Menteri Kesehatan Pastikan Vaksin Covid-19 Buatan Indonesia Lebih Aman
- Suhud Tolak Kebijakan Vaksin Covid-19 Berbayar
- Dukung Riset dan Inovasi Bidang Kesehatan, Etana Perkuat Kerja Sama dengan BRIN & UNSW