Dejan tak Puas PBR Menang 3-0 Atas Persijap
Pelatih asal Serbia ini menganggap dua laga berikutnya sangat krusial, guna menantukan apakah PBR mampu menembus fase delapan besar ISL 2014.
Semantara itu, dari kubu tim lawan, pelatih Persijap Jepara, Yudi Suryata mengakui jika tim besutannya kalah gemilang dari tim tamu. Dia juga tak segan memberi ucapan selamat kepada PBR yang menaklukan timnya tiga gol tanpa balas.
Diakui Yudi, kepastian Persijap tersingkir dari ISL 2014 membuat Boy Jati Asmara dkk bermain di bawah performa, sebab motivasi pasukan tim berjuluk Laskar Kalinyamat ini sudah luntur.
"Pertama selamat PBR karena menang. Memang kami main jauh, setelah kami ibaratnya sudah terdegradasi di ISL, menjadi perlawanan kurang maksimal," kata Yudi saat jumpa pers setelah pertandingan. (yan)
BANDUNG - Pelatih Pelita Bandung Raya (PBR), Dejan Antonic, mengaku jika anak asuhnya tampil grogi saat menjamu Persijap Jepara, Sabtu (23/8), meskipun
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Port FC Depak Pemain Asal Brasil, Bek Persib Ini Tetap Waspada
- Sang Juara Dunia MotoGP 2024 Jajal Motor RS-GP, Bos Aprilia: Bakal Menggila
- ACL 2: Kejar Target Juara Grup, Port FC Berambisi Kalahkan Persib
- Jejak Persib di Thailand, Maung Bandung Bisa Curi 3 Poin dari Port FC?
- Port FC vs Persib: Asnawi Mangkualam cs Sedang tak Baik-Baik Saja
- Jadwal Timnas Indonesia di Piala AFF 2024, Laga Kandang Tidak di SUGBK