Dekati Akhir Tahun, Neraca Dagang Catat Surplus Tertinggi

jpnn.com - JAKARTA – Hingga September, neraca dagang Indonesia masih mencatatkan surplus USD 1,22 miliar.
Surplus itu merupakan yang tertinggi sepanjang tahun ini.
Sejumlah pihak memprediksi kinerja neraca dagang kembali positif pada Oktober.
Meski demikian, nilai surplus diprediksi lebih rendah jika dibandingkan dengan September.
Ekonom Maybank Juniman menyatakan, neraca perdagangan untuk Oktober diprediksi surplus berkisar USD 849 juta.
Secara nominal, ekspor dan impor akan meningkat secara month-to-month.
Yakni, kenaikan nilai ekspor dari USD 12,5 miliar pada September menjadi USD 12,64 miliar pada Oktober.
’’Begitu juga impor. Akan ada peningkatan dari yang sebelumnya (September, Red) USD 11,3 miliar menjadi USD 11,79 miliar pada Oktober,’’ jelas Juniman kemarin (14/11).
JAKARTA – Hingga September, neraca dagang Indonesia masih mencatatkan surplus USD 1,22 miliar. Surplus itu merupakan yang tertinggi sepanjang
- Ekonomi Amerika Serikat Melambat, Rupiah Hari Ini Menguat
- PNM Wujudkan Asta Cita Ketahanan Pangan lewat Urban Farming Lorong Mekaar
- Pertumbuhan Ekonomi Terancam Serbuan Barang Impor, Pemerintah Perlu Turun Tangan
- Harga Emas Antam Hari Ini 5 Maret 2025, Naik Beruntun
- Cara Ini Bisa Dipakai Untuk Cegah Stres Finansial Karyawan Pasca-Lebaran
- Pelindo Solusi Logistik Memperkuat Ekosistem Logistik lewat Teknologi