Deklarasi Relawan Ganjar Pranowo di Makassar, Ramai Banget

jpnn.com, MAKASSAR - Pendukung setia Ganjar Pranowo memadat Pantai Losari, Kota Makassar, Sulawesi Selatan, Minggu (7/8).
Kehadiran para pendukung Ganjar ternyata melakukan deklarasi relawan Desa untuk Ganjar (Des Ganjar) Kota Makassar.
Pendukung Ganjar tampak mengenakan baju hitam yang bertuliskan Desa untuk Ganjar Pranowo (depan).
Sementara itu, tampak gambaran Ganjar Pranowo yang ada di belakang.
Sebelum melakukan deklarasi, mereka melakukan jalan sehat dan senam bersama di Pantai Losari.
Salah seorang pendukung, Andi Hakim, mengaku senang bisa datang dalam deklarasi untuk Ganjar Pranowo.
"Saya dari tadi pagi datang ke sini untuk deklarasikan Bapak Ganjar," kata Hakim kepada JPNN.com.
Pria 28 tahun ini menyatakan Ganjar merupakan sosok yang santun dan memiliki kinerja yang baik saat menjabat gubernur Jawa Tengah.
Para pendukung Ganjar hadir dan mendeklarasikan diri sebagai relawan Des Ganjar Kota Makassar
- Semangati Hasto, Ganjar Hadir di Pengadilan Tipikor
- Konon, Kader di Tingkat Bawah Meminta Megawati Jadi Ketum PDIP saat Kongres
- Megawati Tonton Teater di GKJ, Menterinya Prabowo Ikut Hadir
- Menteri Prabowo Sebut Jokowi Bos, Ganjar Khawatir Ada Matahari Kembar
- Megawati Anggap Ganjar Sudah Benar Bersikap Tolak Kedatangan Israel ke Indonesia
- Prabowo Usul Pemilihan Kepala Daerah Kembali ke DPRD, Ganjar: Ojo Kesusu