Deklarasi Relawan Prabowo-Sandi di Bekasi Dibubarkan Polisi
Minggu, 16 September 2018 – 22:57 WIB
Lanjut dia menambahkan, pihaknya menerjunkan sedikitnya 500 personel untuk membubarkan massa. Perwira menengah ini juga menjamin proses pembubaran berlangsung kondusif, massa dapat membubarkan diri secara tertib.
"Kami berikan penjelasan, tidak ada kegiatan baik deklarasi atau yang lain, dan lapangan ini dipakai untuk masyrakat umum,” tandas dia. (cuy/jpnn)
Kapolres Metro Bekasi Kombes Candra Sukma Kumara mengatakan, aksi deklarasi dukungan ke Prabowo-Sandiaga yang digagas Relawan GAGAK itu tak punya izin.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- Ketua Parpol di Bekasi Dilaporkan ke Polda Metro Jaya, Ketua Forkim Tegas Bilang Begini
- Begal di Kawasan Industri Cikarang Bekasi Ditangkap
- Pegawai PLN Indonesia Power UBH Tanam Pohon Mangrove di Bekasi
- Hujan Deras, Sejumlah Ruas Jalan di Cikarang Bekasi Tergenang, Begini Kondisinya
- Tri Adhianto-Harris Bobihoe Masih Unggul di Pilwalkot Bekasi Versi LKPI
- Tepis Isu Negatif, Cawalkot Bekasi Tri Adhianto Berkomitmen Birokrasi Bebas Korupsi