Deklarator Partai Demokrat Gelar Pertemuan
Selasa, 05 Juli 2011 – 08:37 WIB
JAKARTA- Sejumlah mantan deklarator atau pendiri Partai Demokrat menggelar pertemuan di Hotel Sultan, Jakarta. Pertemuan yang digagas Vence Rumangkang itu masih terus berlangsung sampai tadi malam. Vence sebenarnya telah meninggalkan Partai Demokrat pasca pemilu 2004. Dia lantas mendirikan sekaligus menjadi Ketua Umum Partai Barisan Nasional (Barnas). Menurut dia, manuver ini dipicu pukulan bertubi -tubi yang tengah dihadapi Partai Demokrat. "Pasti ada goal-nya, mungkin mendorong KLB (Kongres Luar Biasa, Red). Tapi, itu spekulasi saya," katanya. Sys sendiri mengaku tidak berminat dengan manuver itu. "Kalau cuma bikin rusuh, ini saja sudah rusuh, capeklah," katanya.
Pendiri Partai Demokrat lain yang sempat hadir adalah Sys NS. Tak jauh berbeda, pasca 2004, Sys juga meninggalkan Partai Demokrat dan mendirikan Partai Negara Kesatuan Republik Indonesia ( NKRI). "Ceritanya ingin membentuk forum komunikasi pendiri dan deklarator Partai Demokrat," kata Sys, sewaktu dihubungi.
Sys mengaku hanya sempat hadir sebentar. Dia keburu pulang sebelum pertemuan dimulai. "Saya diminta hadir. Saya datang karena ingin tahu apa tujuannya," ujar Sys.
Baca Juga:
JAKARTA- Sejumlah mantan deklarator atau pendiri Partai Demokrat menggelar pertemuan di Hotel Sultan, Jakarta. Pertemuan yang digagas Vence Rumangkang
BERITA TERKAIT
- PDIP Pecat Effendi Simbolon
- Elite Bepro Yakin Andra Soni-Dimyati Akan Wujudkan Banten Maju dan Sejahtera
- Perempuan Bangsa Menggelar Women Leadership Forum, Upaya PKB Mencetak Pemimpin
- Sukarelawan Prabowo-Gibran Yakin Pilgub Jakarta Dua Putaran
- Ketua KPPS Coblos 18 Surat Suara Pram-Rano, PAN Yakin Pilkada Jakarta 2 Putaran
- Jubir PSI Sarankan PDIP Menerima Kekalahan dan Lakukan Introspeksi