Delapan Parpol Siap Gabung Hanura
Kamis, 28 Februari 2013 – 16:46 WIB

Delapan Parpol Siap Gabung Hanura
JAKARTA--Ketua Umum Partai Hanura, Wiranto menyatakan banyak partai yang bergabung dengan partainya. Namun demikian ia tidak menjelaskan nama- nama partai yang bergabung tersebut.
"Lebih dari delapan partai politik yang siap bergabung dengan Hanura dan hari ini saya menerima tiga partai lagi dalam proses penggabungan," ujar Wiranto di DPR, Jakarta, Kamis (28/2).
Baca Juga:
Menurut Wiranto, hal itu adalah sesuatu yang harus disyukuri oleh Hanura. Pasalnya mereka mendapat tambahan kekuatan. "Kita dapat kekuatan dari kawan-kawan yang sudah berpengalaman," ucap dia.
Selain itu, Wiranto bersyukur bos MNC Group, Hary Tanoesoedibjo bisa bergabung ke dalam Partai Hanura. "Lengkaplah Hanura mendapatkan banyak anugerah dari Allah," pungkasnya.
JAKARTA--Ketua Umum Partai Hanura, Wiranto menyatakan banyak partai yang bergabung dengan partainya. Namun demikian ia tidak menjelaskan nama- nama
BERITA TERKAIT
- Irving Siap Cabut Gugatan PSU Pilkada Siak yang Diajukan Wakilnya di Sidang Perdana
- Hari Kartini, Widya Desak Pemulihan Hak Perempuan eks Pemain Sirkus yang Dieksploitasi
- PAN Belum Dukung Gibran, Deddy PDIP: Mungkin Mereka Punya Kader Mendampingi Prabowo
- Komisi III Berikan Ruang eks Pemain Sirkus dengan Pengelola Taman Safari Duduk Bersama
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul MPR Ganti Gibran, Deddy PDIP Semringah
- Muncul Usulan Copot Menteri Terafiliasi Jokowi, Legislator PDIP: Berarti Ada Masalah