Delapan Warga Tewas Akibat Gempa
Rabu, 03 Juli 2013 – 06:44 WIB

Delapan Warga Tewas Akibat Gempa
“Sebelumnya dia sempat kita rawat, usai gempa hebat mengguncang dia menghembuskan nafas terakhir. Kita duga dia shock dan terkena serangan jantung,” tukas perawat Rahma Julita Wati.
Baca Juga:
Sementara seorang anak kini masih dalam pencarian akibat tertimbun longsor.
Menurut keterangan dari Kepala pelaksana BPBD Bener Meriah Fauzi, korban saat ini masih terus didata. "Dari hasil sementara, ada 40 unit rumah hancur berat dan ringan. Selain itu, data dari RSU Datu Beru, ada 140 lebih korban mengalami luka - luka dan patah tulang,"ungkapnya.
Fauzi juga menjelaskan, saat kejadian tersebut, keluarga Pardi dan Narni berada di kebun mereka. Gempa yang melanda menyebabkan longsor dan menimpa mereka. Pihak BPBD dan warga setempat, hingga kini masih melakukan evakuasi mencari anak korban yang masih berada di bawah timbunan longsor.
ACEH - Gempa yang melanda Kabupaten Bener Meriah, Selasa kemarin (2/7), berkekuatan 6,2 SR memakan korban. Dari data sementara, delapan warga tewas
BERITA TERKAIT
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku
- Korban Kedua Perahu Getek Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Meninggal Dunia
- 2 Lansia yang Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Sudah Meninggal Dunia
- Tabung Gas Meledak di Cilincing, 3 Warga Terluka