Delegasi Malawi Kunjungi Kemendes PDTT demi Belajar Konsep SDGs Desa
Kamis, 11 Mei 2023 – 12:33 WIB

Sekjen Kemendes PDTT Taufik Madjid (kanan) menerima kunjungan delegasi Malawi yang tertarik dengan konsep pembangunan desa berdasarkan SDGs Desa yang dilaksanakan di Indonesia, Senin (8/5). Foto: Humas Kemendes PDTT
"Pemerintah pusat, khususnya di Kementerian Desa, hanya mengatur regulasi, mengatur prioritas penggunaannya berdasarkan kebijakan nasional," katanya.
Turut Hadir dalam pertemuan itu, Dirjen PEID Harlina Sulistyorini, Dirjen PDP Sugito, Dirjen PPKTrans Danton Ginting, serta jajaran Pejabat Tinggi Pratama di lingkungan Kemendes PDTT. (jpnn)
Delegasi Malawi tertarik dengan konsep pembangunan desa berdasarkan SDGs Desa yang dilakukan Kemendes PDTT.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Mendes Yandri Berkolaborasi dengan PP Muhammadiyah Kuatkan Ekonomi dan Dakwah di Desa
- Kemendes Dorong Ketahanan Pangan dan Wisata Desa di Pandeglang
- Konon, Kopdes Merah Putih jadi Upaya Revolusioner Demi Menguatkan Ekonomi Rakyat
- Iwan Soelasno: Kades Jangan Risau, Desa Punya 6 Sumber Pendapatan
- Penghentian Sepihak Pendamping Desa, Wakil Ketua Komisi V DPR: Jangan Karena Like and Dislike
- Mendes Yandri: Insyaallah Swasembada Pangan Segera Terwujud Jika Ada Kolaborasi