Delta AY 4.2 Varian Baru Covid-19 Lebih Ganas, Pak Luhut Siapkan Langkah Tegas
Senin, 08 November 2021 – 22:22 WIB
"Pengalaman kita sudah cukup sekarang, kami sangat confident (percaya diri, red) mengatakan kami cukup jernih melihat ini. Jadi, saya mohon teman-teman di luar, kami sangat konsisten. Yang tidak konsisten itu ialah penyakitnya," kata dia.
Mantan tentara itu menyebut Delta AY 4.2 lebih ganas 15 persen dibandingkan varian Covid-19 saat ini. Oleh karena itu, Luhut memastikan pemerintah akan berupaya untuk mencegah subvarian tersebut masuk ke Tanah Air.
"Saya akan tegas mengatakan, kami akan menyesuaikan atau antisipasi perilaku dari Covid-19 ini," jelas dia.(tan/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Penanggung Jawab PPKM Jawa-Bali Luhut Binsar Panjaitan mewaspadai subvarian Covid-19 bernama Delta AY 4.2 yang sudah mengganas di Malaysia.
Redaktur : Antoni
Reporter : Fathan Sinaga
BERITA TERKAIT
- Usut Kasus Korupsi di Kemenkes, KPK Periksa Dirut PT Bumi Asia Raya
- Kasus Korupsi Proyek APD Covid-19, KPK Jebloskan Pengusaha Ini ke Sel Tahanan
- Pak Luhut Dapat Tambahan Jabatan Khusus, Selamat
- Kemarin Sudah, Hari Ini juga, Luhut Dapat 2 Jabatan di Pemerintahan Prabowo
- Bahlil Ungkap Alasan Luhut Masuk Dalam Pemerintahan ke Pemerintahan Prabowo-Gibran
- Apa Fungsi Luhut Binsar di Kabinet Merah Putih?