Demi Bantu Tunawisma, Pekerja Kantoran Ini Banting Setir Jadi Tukang Cukur
Kamis, 22 Oktober 2015 – 23:17 WIB

Demi Bantu Tunawisma, Pekerja Kantoran Ini Banting Setir Jadi Tukang Cukur
Tapi di mata para kliennya, ia adalah sosok yang menakjubkan, dan hasil potongan rambutnya-pun cukup baik.
Di sebuah salon yang penuh dengan pelanggan puas, sang tukang cukur tampak sangat gembira.
"Ketika Anda di sini, rasanya bahagia. Itulah yang saya dapatkan dari sini,” ungkap Stacey sambil mengemasi guntingnya.
Stacey Bachelor adalah manajer pemasaran senior yang menjual iklan dan sponsorship dalam dunia digital. Walau posisinya menggiurkan, pria berjenggot
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Perjalanan Jorge Mario Bergoglio Menjadi Paus Fransiskus
- Paus Fransiskus, Pemimpin Gereja Katolik yang Reformis, Meninggal Dunia pada Usia 88 tahun
- Dunia Hari Ini: PM Australia Sebut Rencana Militer Rusia di Indonesia sebagai 'Propaganda'
- Sulitnya Beli Rumah Bagi Anak Muda Jadi Salah Satu Topik di Pemilu Australia
- Rusia Menanggapi Klaim Upayanya Mengakses Pangkalan Militer di Indonesia
- Dunia Hari Ini: Siap Hadapi Perang, Warga Eropa Diminta Sisihkan Bekal untuk 72 Jam