Demi Bela Negara, Lemhanas dan AMPI Bersepakat Menandatangani MoU
Selasa, 01 Agustus 2017 – 23:05 WIB

Ketua Umum DPP AMPI Dito Ariotedjo dan Gubernur Lemhanas RI Letjen TNI (purn) Agus Widjojo menandatangi MoU tentang bela negara di Gedung Lemhanas RI, Jakarta Pusat, Selasa (1/8). Foto: AMPI
"Sinergi antara Lemhanas RI dan AMPI diharapkan dapat menjadi salah satu upaya bersama dalam memperkuat wawasan kebangsaan dalam rangka mewujudkan ketahanan nasional yang tangguh," tandas Agus.(Mg4/jpnn)
Lembaga Ketahanan Nasional (Lemhanas) RI melanjutkan kerja sama untuk meningkatkan jiwa bela negara dengan Angkatan Muda Pembaharuan Indonesia (AMPI).
Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga
BERITA TERKAIT
- Rapat Pleno V DPP AMPI: Kembalikan Muruah Organisasi, Perkuat Soliditas Kader
- Tokoh Muda Golkar Dorong Munaslub AMPI untuk Akhiri Dualisme Kepemimpinan
- Ketua Umum Fokusmaker Bantah Isu Jadi Waketum DPP AMPI
- Jerry Sambuaga Dinonaktifkan, Omar Syarief Jadi Plt. Ketum AMPI
- Sosialisasi Layanan Zakat, Lemhannas: Kedermawanan Sosial Bagian Ketahanan Nasional
- Lemhannas Ingin Kepala Daerah Jadi Pemimpin Negarawan