Demi Dana Kampanye, Pak Jokowi Lelang Motor Chopper Kesayangan
Rabu, 20 Maret 2019 – 06:06 WIB
"Justru acara pelelangan pada malam ini, bukti kepercayaan masyarakat kepada Jokowi, sehingga masih banyak masyarakat yang berkontribusi," kata Erick.
BACA JUGA : Takut Diprotes, Jokowi Lakukan Ini Sebelum Kendarai Chopper
Hasil dari lelang ini nantinya akan digunakan seluruhnya untuk kampanye pemenangan Jokowi-Maruf Amin di Jawa Timur. Erick mengharap kemenangan Jokowi sampai 70 persen di Jawa Timur.
Erick juga menyebut, hasil dari penggalangan dana yang dilakukan malam ini semuanya akan dilaporkan secara transparan ke Komisi Pemilihan Umum. (pul/jpnn)
Presiden Joko Widodo menerima langsung pesanan satu unit motor kreasi jenis Chooper yang dibelinya dari Elders Garage.
Redaktur & Reporter : Natalia
BERITA TERKAIT
- NasDem Kembali Tegaskan Komitmen Mengawal Pemerintahan Jokowi-Ma’ruf Sampai Tuntas
- Nasakom
- Soetrisno Bachir Diusulkan Jadi Menteri, Pengamat: Kurang Mumpuni
- Kesan Pengamat Pada PKS dan Demokrat di Satu Tahun Pemerintahan Jokowi - Ma'ruf Amin
- Respons Jazuli Juwaini Terhadap Kinerja Satu Tahun Pemerintahan Jokowi – Ma’ruf Amin
- Setahun Jokowi - Ma'ruf, Pemerintah Rela Jatahnya dari Penjualan Gas Bumi Dikurangi