Demi Freeport, Jonan Ubah Aturan
Rabu, 12 April 2017 – 14:37 WIB

Ignasius Jonan. Foto: Imam Husein/dok.JPNN.com
Di tempat yang sama, Dirjen Minerba Bambang Gatot menyatakan, upaya tersebut dilakukan pemerintah untuk mendorong stabilitas investasi.
Dia menambahkan, tidak ada keistimewaan apa pun yang diberikan pemerintah kepada Freeport.
Seluruh perusahaan tambang mendapatkan fasilitas yang sama dari pemerintah.
’’Freeport dan Amman (AMNT). Amman dapat fasilitas yang sama. Namanya IUPK kan generik. Yang dikontroversikan apa?’’ tandasnya. (dee/c14/sof)
Pemerintah merevisi Peraturan Menteri ESDM Nomor 05 Tahun 2017 tentang Peningkatan Nilai Tambah Mineral Melalui Kegiatan Pengolahan dan Pemurnian
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Dukung NZE, Grup MIND ID Tanam 126 Ribu Bibit Mangrove Sepanjang 2024
- Dapat Suntikan Dana Segar dari Freeport, PSBS Biak Termotivasi Tingkatkan Performa
- Kewajiban Freeport Kepada Papua Belum Selesai
- Perdana, Freeport Indonesia Kirim Emas Batangan Ratusan Miliar ke PT Antam
- Wujudkan Hilirisasi Terintegrasi, MIND ID Lakukan Pengiriman Perdana Emas Freeport ke PT Antam
- Churchill Jonan