Demi Hemat Biaya Sewa, Mahasiswa di Australia Bisa Tinggal dengan Lansia
Jumat, 12 Juni 2015 – 17:58 WIB
Ia menambahkan, "Kadang-kadang kami minum teh bersama dan ketika Barbara memainkan piano, saya mendengarkan."
Baik Barbara dan Yin suka mendengarkan musik klasik dan menonton program ‘Antiques Roadshow’ bersama-sama di televisi.
"Senang mengetahui bahwa ada seseorang di sini, memastikan bahwa Anda terawat. Ia sangat baik dan peduli," ujar Barbara.
Ketika seorang nenek berusia 89 tahun asal Melbourne, Barbara, mulai terjatuh di rumahnya karena masalah pinggul, ia sadar bahwa hari-harinya untuk
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Upaya Bantu Petani Indonesia Atasi Perubahan Iklim Mendapat Penghargaan
- Dunia Hari Ini: Tanggapan Israel Soal Surat Perintah Penangkapan PM Netanyahu
- Dunia Hari Ini: Warga Thailand yang Dituduh Bunuh 14 Orang Dijatuhi Dihukum Mati
- Biaya Hidup di Australia Makin Mahal, Sejumlah Sekolah Berikan Sarapan Gratis
- Rencana Australia Membatasi Jumlah Pelajar Internasional Belum Tentu Terwujud di Tahun Depan
- Dunia Hari Ini: Konvoi Truk Bantuan Untuk Gaza Dijarah Kelompok Bersenjata