Demi Ini, Mensos Risma Mendadak Blusukan ke Solo

"Bansos ini merupakan bagian penting, terutama saat PPKM darurat seperti sekarang ini," kata Mantan Wali Kota Surabaya itu.
Selain BST, Mensos Risma juga meninjau penyaluran pangan non-tunai, program sembako, dan PKH.
Tahun ini Kementerian Sosial akan menyalurkan BST secara bertahap melalui PT Pos Indonesia dengan target 10 juta KPM.
Penyaluran BST dilakukan di tengah situasi PPKM Darurat di Pulau Jawa dan Bali. Menyadari keterbatasan mobilitas masyarakat, Pos Indonesia menyalurkan BST secara door to door (mendatangi langsung ke rumah) KPM.
Cara tersebut juga untuk mencegah kerumunan saat pembagian BST.
Untuk melihat daftar penerima bantuan sosial tunai Rp 300 ribu, Anda bisa mengakses website cekbansos.kemensos.go.id. (rdo/jpnn)
Menteri Sosial (Mensos) Tri Rismaharini blusukan ke Kampung Baru, Kecamatan Pasar Kliwon, Solo, untuk memantau penyaluran bantuan sosial (bansos)
Redaktur & Reporter : Rasyid Ridha
- Pram-Rano Cairkan Bansos Rp 900 Ribu untuk Penerima KLJ, KAJ, dan KPDJ
- Rano Sebut Bansos untuk Lansia-Disabilitas agar Tak Pinjam ke Bank Keliling
- Tebar Bansos, Aguan & Buddha Tzu Chi Perbaiki Ratusan Hunian Tak Layak di Jakarta
- Semarak Ramadan 2025, Petrokimia Gresik Tebar Bansos hingga Rp 682,5 Juta
- Genjot Upaya Kikis Kemiskinan di Jateng, Gubernur Luthfi Gelontorkan Bansos
- Luhut Blak-blakan soal Bansos Rp 500 Triliun yang Selama Ini Tak Tepat Sasaran