Demi Kesetaraan, Ketua Vihara Setuju Roy Suryo Ditahan
Jumat, 05 Agustus 2022 – 21:45 WIB

Roy Suryo. Foto: Ricardo/JPNN.com
Sebelumnya, viral di media sosial yang menampilkan video mantan Menteri Pemuda dan Olahraga Roy Suryo mengikuti acara sebuah klub mobil.
Baca Juga:
Roy Suryo saat ini yang bersangkutan berstatus sebagai tersangka kasus dugaan penistaan agama terkait meme stupa Candi Borobudur.
Dalam video, Roy terlihat mengenakan penyangga leher medis dan baju komunitas mobil.
Dia tampak bersenda gurau dengan rekan-rekannya. (cr3/jpnn)
Ketua Vihara Silaparamita, Jatinegara, Jakarta Timur, Ferry Oranto meminta kepolisian menahan Roy Suryo dalam kasus penistaan agama
Redaktur : M. Adil Syarif
Reporter : Fransiskus Adryanto Pratama
BERITA TERKAIT
- Diduga Menista Agama, Selebgram Ini Dipanggil Intel Polres
- Nippon Paint Percantik Vihara Sobhita Tridharma Cisauk
- Melihat Persiapan Wihara Dharma Ramsi Bandung Menjelang Imlek
- Hakim PN Medan Tolak Eksepsi Ratu Entok Terdakwa Penista Agama
- Ratu Entok Didakwa Menistakan Agama Gegara Minta Yesus Potong Rambut
- Advokat Andry Christian Merespons Pernyataan Pengacara Pendeta Gilbert