Demi Nomor Urut 2, PDIP Rapatkan Barisan di Kalimantan Tengah
Hasto Kristiyanto: Willy-Wahyudi Wajib Menang
Minggu, 20 Desember 2015 – 13:34 WIB
"Gotong royong akan terus dilakukan. Bahkan perkembangan kemajuan pembangunan infrastruktur akan menjadi perhatian utama kabinet kerja, melalui Menteri PU, Pak Basuki Hadimuljono, kami yakin Kalteng akan semakin baik pembangunannya," timpal Ketua DPP PDI Perjuangan Bidang Pemenangan Pemilu, Bambang DH.
Dalam konsolidasi tersebut seluruh jajaran PDI Perjuangan juga siap menjaga martabat dan kehormatan partai. "Guna memperkuat pemerintahan Jokowi-JK, maka kami harus memenangkan pasangan satu-satunya dari PDI Perjuangan yakni Willy-Wahyudi," imbuh Teras Narang, kader PDI Perjuangan yang pernah menjadi Gubernur Kalteng selama dua periode lalu. (adk/jpnn)
PALANGKA RAYA - Militansi PDI Perjuangan untuk memenangkan pemilihan Gubernur-Wakil Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) belum padam, meski pesta
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- DPR Apresiasi Langkah KKP Segel Pemagaran Laut di Bekasi
- Prabowo Bilang Nasi Goreng Megawati Enak Sekali, Masa, sih?
- Tanggapi Isu Menhut Mau Membabat Hutan, Ahmad Yohan Singgung Penghijauan
- Terungkap! Komunikasi Prabowo-Megawati Lancar Meski Belum Bertemu Sejak Pelantikan
- Peran Politik Muzani Gerindra Sebagai Perantara Komunikasi Prabowo-Megawati
- Kejagung Bangun Sistem Pantau Tuntutan Jaksa, Sahroni: Keren, Pastikan Semua Patuh!