Demi Posisi Puncak
Minggu, 05 Februari 2012 – 08:38 WIB
Persitara juga kehilangan pilar lini belakang pada pertandingan sore ini. Kapten mereka Jacques Evrad terkena akumulasi kartu kuning sat bertemu PS Gayo Lues (27/1) lalu. Keropos di sektor pertahanan Persitara bisa menjadi keuntungan bagi Persebaya.
Samsul juga mengisyaratkan akan menurunkan banyak pemain muda. Hanya dua pemain inti yang usianya di atas 30 tahun. Yakni Jimenez dan Adolfo. "Kami mengandalkan power dan semangat anak-anak dalam menghadapi Persebaya," tutur Samsul. (dra/eza)
SURABAYA - Persebaya Surabaya mengejar rentetan sapu bersih poin di kandang. Dalam lanjutan kompetisi Divisi Utama PT.Liga Indonesia (LI) sore ini
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Daftar Harga Tiket Indonesia Masters 2025, Mulai Rp 90 Ribu
- Michelle Elizabeth Surjaputra Resmi Pimpin FTI DKI Jakarta 2024-2028
- Piala AFF 2024, Timnas Indonesia tidak Berkandang di SUGBK
- Menpora Dito Lepas Peserta SSEAYP ke-48, Ini Pesan yang Disampaikan!
- Ini Sektor Andalan PBSI untuk Meraih Juara Indonesia Masters 2025
- UFC Fight Night Segera Digelar di Indonesia