Demian Aditya Dikubur dengan Pasir, Sara Wijayanto Histeris

Demian Aditya Dikubur dengan Pasir, Sara Wijayanto Histeris
Sara Wijayanto bersama suaminya Demian Aditya. Foto Instagram

Tanpa diduga, tiba-tiba Demian sudah ada di antara para pria yang tengah sibuk memasukan pasir ke dalam kotak yang telah ditutup rapat.(one/pojoksatu)


Aksi kedua pesulap Demian Aditya di acara America’s Got Talent tak kalah menegangkan dibandingkan sebelumnya.


Redaktur & Reporter : Yessy

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News