Demo di Bekasi, Ratusan Mahasiswa Merobohkan Pagar Gedung DPRD, Menegangkan!
Senin, 11 April 2022 – 16:25 WIB
Ratusan mahasiswa yang terhimpum dalam HMI cabang Bekasi itu juga meminta Joko Widodo (Jokowi) mengundurkan diri sebagai Presiden Republik Indonesia.
"Jika Presiden Joko Widodo tidak berperilaku tegas serta tidak berpihak terhadap suara rakyat dan jeritan rakyat, sudah dipastikan Presiden Joko Widodo gagal memimpin," bunyi keterangan tertulis HMI cabang Bekasi.
"Kami meminta Bapak Presiden Joko Widodo mengundurkan diri sebagai Presiden Republik Indonesia," sambungan bunyi keterangan tersebut. (cr1/jpnn)
Ratusan mahasiswa yang tergabung dalam Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) berunjuk rasa di depan gedung DPRD Kota Bekasi, Senin (11/4) siang, simak selengkapnya.
Redaktur : M. Rasyid Ridha
Reporter : Dean Pahrevi
BERITA TERKAIT
- Flyer Gugat Dana Kampanye Rano Karno Disabotase, Aksi Mahasiswa Batal
- Ribuan Mahasiswa Beri Dukungan kepada Ahmad Ali, Begini Alasannya
- Unjuk Rasa di Depan KPK, Massa PMII Kaltim Bawa 2 Isu Besar, Ada Soal Dana Karbon
- Pekerja Rokok Tembakau Gelar Unjuk Rasa di Depan Kantor Kemenkes
- HUT ke-24 Banten, HMI Serang Serukan Lawan Politik Dinasti
- Peserta Jalan Sehat HUT ke-58 KAHMI Keluhkan Kupon Doorprize Ganda