Demo di Depan Istana, Warga Rembang Minta Pabrik Semen Tak Ditutup
Kamis, 27 Oktober 2016 – 23:56 WIB

Demo di Depan Istana, Warga Rembang Minta Pabrik Semen Tak Ditutup
"Kami datang ke MA untuk meminta penjelasan terkait putusan. Disebutkan, bahwa putusan tidak sertamerta menutup pabrik. Barangkali ada perbaikan-perbaikan perizinan. Ini penting, karena masyarakat yang kontra menyatakan, pabrik akan ditutup dan mereka akan menyelenggarakan selamatan. Bahkan akan mengundang dalang. Itu tentu meresahkan masyarakat," ujar Achmad Michdan.
Atas penjelasan tersebut, perwakilan masyarakat kata Ahmad Michdan, selanjutnya meminta agar MA segera mengirimkan salinan putusan pada pihak-pihak terkait. Agar segera dapat ditindaklanjuti.(gir/jpnn)
JAKARTA - Ratusan warga Rembang, Jawa Tengah berunjukrasa di depan Istana Negara, Kamis (27/10). Mereka datang untuk mengadukan nasib yang bakal
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Korban Kedua Perahu Getek Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Meninggal Dunia
- 2 Lansia yang Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Sudah Meninggal Dunia
- Tabung Gas Meledak di Cilincing, 3 Warga Terluka
- Gunung Marapi Erupsi Lagi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 1.000 Meter
- Suami Istri Ditemukan Tewas di Saluran Irigasi, Polisi Beberkan Fakta
- Gagasan Kapolda Riau untuk Lingkungan Diapresiasi