Demo, Nelayan Sebut Susi Lebih Cocok jadi Bakul Ketimbang Menteri
Selasa, 20 Januari 2015 – 03:04 WIB

Menteri Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti. Foto: dok.JPNN
Menurutnya, cantrang adalah alat kerakyatan. Dengan adanya sistem cantrang, muncul usaha filet. "Kami atas nama nelayan menolak peraturan ini. Ini harga mati," tegasnya. Dia berharap peraturan itu bisa dikaji ulang. (gus/wan)
TEGAL - Massa nelayan yang didominasi kaum ibu menyedot perhatian warga saat memprotes kebijakan Menteri Kelautan dan Perikanan (KP) Susi Pudjiastuti.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Korban Kedua Perahu Getek Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Meninggal Dunia
- 2 Lansia yang Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Sudah Meninggal Dunia
- Tabung Gas Meledak di Cilincing, 3 Warga Terluka
- Gunung Marapi Erupsi Lagi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 1.000 Meter
- Suami Istri Ditemukan Tewas di Saluran Irigasi, Polisi Beberkan Fakta
- Gagasan Kapolda Riau untuk Lingkungan Diapresiasi