Demo, Nelayan Sebut Susi Lebih Cocok jadi Bakul Ketimbang Menteri
Selasa, 20 Januari 2015 – 03:04 WIB
Menurutnya, cantrang adalah alat kerakyatan. Dengan adanya sistem cantrang, muncul usaha filet. "Kami atas nama nelayan menolak peraturan ini. Ini harga mati," tegasnya. Dia berharap peraturan itu bisa dikaji ulang. (gus/wan)
TEGAL - Massa nelayan yang didominasi kaum ibu menyedot perhatian warga saat memprotes kebijakan Menteri Kelautan dan Perikanan (KP) Susi Pudjiastuti.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Lulus SKD, 163 Pelamar CPNS Batam Lanjut ke Tahap SKB
- Puluhan Ribu Masyarakat Pekanbaru Penuhi Kampanye Akbar Agung-Markarius
- Banjir Merendam 2.014 Rumah di Kabupaten Bandung, 12.250 KK Terdampak
- Kasus SPPD Fiktif, Polda Riau Sita Rumah Diduga Milik Bang Uun
- Digikomfest 2024 Dorong Keterbukaan Informasi Publik Perangkat Daerah
- Kapolres Banyuasin Membagikan Makanan Bergizi Gratis untuk Siswa SDN 13 Air Kumbang