Demo PTUN, Mahasiswa Desak Junaidi Dilantik
Gedung PTUN Bengkulu Dilempar Telur Busuk
Jumat, 18 Mei 2012 – 09:25 WIB

Demo PTUN, Mahasiswa Desak Junaidi Dilantik
Sementara itu, Kepala PTUN Bengkulu, Herry Wibawa, SH, MH saat dikonfirmasi tidak keberatan dengan aksi yang dilakukan oleh mahasiswa. Namun dia menyarankan, aksi dapat dilakukan langsung ke PTUN Jakarta.
"Silakan asalkan tertib. Tapi baiknya langsung ke PTUN yang bersangkutan. Karena kami tidak bisa meminta agar putusan sela itu dicabut," ujarnya. (ble)
BENGKULU - Penundaan pelantikan Junaidi Hamsyah sebagai Gubernur Bengkulu definitif menuai reaksi penolakan dari kalangan aktivis mahasiswa
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Mbak Ita & Suami Jalani Sidang Perdana Kasus Dugaan Suap Proyek di Semarang
- Iskandar Ditangkap Polisi di Ogan Ilir, Ini Kasusnya
- Kawasan Hutan Lindung TNTN Terbakar, Diduga Akibat Pembukaan Lahan Ilegal
- Pembangunan Sekolah Rakyat di Kota Bandung Terkendala Lahan
- Hari Kartini, Pramono Gratiskan Pengurusan SIM untuk ASN dan Wartawan Perempuan
- Siswa SMAN 1 Bandung Siap Perjuangkan Lahan Sekolah Setelah Kalah Gugatan