Demo Tolak Kenaikan BBM, Mahasiswa Sampaikan 5 Tuntutan, DPRD Sumsel Berjanji Meneruskan
Senin, 05 September 2022 – 15:11 WIB
Wakil Ketua Komisi V DPRD Provinsi Sumsel Syaiful Fadli yang menerima langsung mahasiswa berjanji akan meneruskan aspirasi dan tuntutan itu kepada DPR RI di Jakarta. "Aksi demontrasi ini wajib diterima dan kami akan meneruskan ke DPR RI," kata Syaiful.
Sementara pantauan di lapangan, arus lalu lintas (lalin) menuju Jalan POM IX pun lancar walaupun ada aksi demonstrasi dari mahasiswa yang tergabung dalam Aliansi UIN Raden Fatah Palembang Peduli Rakyat. (mcr35/jpnn)
Mahasiswa menyampaikan lima tuntutan saat aksi demonstrasi menolak kenaikan harga BBM di depan DPRD Sumsel. DPRD janji meneruskan tuntutan itu ke DPR RI.
Redaktur : M. Kusdharmadi
Reporter : Cuci Hati
BERITA TERKAIT
- Eramet & KBF Berikan Beasiswa untuk Mahasiswa Indonesia Timur, Ini Harapan Gubernur Sulut
- Sebanyak 96 Mahasiswa Presentasikan Hasil Riset di Knowledge Summit
- Glodok Chinatown: Simbol Keharmonisan dalam Komunikasi Antarbudaya
- Pemkot Palembang Buka 10 Ribu Tabungan Gratis untuk Pelajar
- KPK Incar Aset Anwar Sadad yang Dibeli Pakai Duit Kasus Korupsi Dana Hibah
- Siang Ini, DPR Pilih Lima Capim dan Cadewas KPK Pakai Mekanisme Voting