Demo Tuntut UMK Rp 2,4 Juta, Seorang Polisi dan Buruh Terluka
Kamis, 20 November 2014 – 10:01 WIB

Demo Tuntut UMK Rp 2,4 Juta, Seorang Polisi dan Buruh Terluka
Dia miminta buruh tidak memprovokasi polisi melakukan pelemparan. Dalam aksinya itu, buruh menuntut UMK tahun 2015 naik jadi Rp 2,4 juta. Ada pun DPK, masih terus bermusyawarah menetapkan KHL yang terdiri dari tiga opsi. Versi buruh KHL Rp 1,9 juta, akademisi mengajukan Rp 1,78 dan Apindo Rp 1,75 juta. (anr)
SUBANG - Ribuan buruh dari berbagai serikat pekerja terlibat saling lempar batu dan botol saat melakukan aksi unjuk rasa dalam penentuan nominal
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kapolda Riau Copot Kapolsek Bukit Raya Gegara Aksi Brutal Debt Collector
- Ciptakan Rasa Aman Bagi Wisatawan, Pemkot Palembang Pasang CCTV di BKB
- Oknum Guru PPPK di Lombok Timur Dipecat, Ini Sebabnya
- 4 Debt Collector Penganiaya Wanita di Halaman Polsek Bukit Raya Ditangkap, 7 Lainnya Buron
- Besok, 621 CASN Kota Mataram Terima SK, Gaji Aman
- Gereja Katedral Bandung Gelar Misa Khusus Wafatnya Paus Fransiskus