Demokrat Anggap Menteri Asal PKS Bagai Duri Dalam Daging
Selasa, 18 Juni 2013 – 21:21 WIB

Demokrat Anggap Menteri Asal PKS Bagai Duri Dalam Daging
Ramadhan menegaskan, level SBY bukan mengurus PKS. Karenanya bekas wartawan itu meminta PKS proaktif keluar dari dari Setgab dan menarik menteri-menterinya dari kabinet.
Ramadhan menegaskan, bukan hal sulit bagi PKS menarik tiga kadernya yang saat ini jadi pembantu SBY di kabinet. Sebab, kader PKS di kabinet itu hanya menunggu komando dari Dewan Syura.
"Kalau Dewan Syura PKS mengatakan sudah menarik menteri, ya sudah, ditarik. Tapi faktanya seperti ini, kalau diakui sebagai koalisi, justru malah akan seperti menegakkan benang basah, menyatukan minyak dan air di satu kuali," cibir Wakil Ketua Komisi I DPR ini. (chi/jpnn)
JAKARTA - Wakil Sekretaris Jenderal Partai Demokrat (PD) Ramadhan Pohan meminta Partai Keadilan Sejahtera (PKS) untuk tahu diri. Menurutnya, posisi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pastikan Dana Haji Aman, Kepala BPKH: Kami Utamakan Transparansi dan Prinsip Syariah
- Siswa Sulawesi Tenggara Cerdas-Cerdas, Ini Reaksi Mendikdasmen
- GP Ansor Gaungkan Patriot Ketahanan Pangan Menjelang Puncak Harlah Ke-91
- Koalisi Masyarakat Sipil Mengecam Intervensi Anggota TNI di Kampus UI dan UIN Semarang
- Berdoa di PIK, Biksu Thudong Tebar Pesan Damai
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun