Demokrat Balik Arah di Pilkada Tasikmalaya
Kamis, 08 Maret 2012 – 11:26 WIB

Demokrat Balik Arah di Pilkada Tasikmalaya
TASIK--Menjelang pendaftaran pasangan calon wali dan wakil wali kota ke KPU Kota Tasikmalaya, peta politik kian mengerucut. Sebagai salah satu partai besar, Partai Demokrat membuat gebrakan. Partai bentukan Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) ini berbalik arah. Setelah mengaku telah 99 persen akan masuk ke Koalisi Masyarakat Madani (KMM), kini malah siap mengusung Drs H Syarif Hidayat MSi, dari Koalisi Peduli Umat. Salah satu alasan Demokrat mengalihkan dukungan, kata dia, karena hasil pembahasan DPC dan DPD Partai Demokrat di DPC Partai Demokrat JL RE Martadinata Selasa (6/3), Syarif memiliki hasil survei lebih tinggi dari calon lainnya. Survei itu dilakukan DPD Partai Demokrat Jabar.
Ketua Desk Pilkada DPC Partai Demokrat Kota Tasikmalaya Rahmat Slamet mengatakan hampir bisa dipastikan partainya mengusung Syarif di Pilwalkot 2012, meskipun sebelumnya telah mencapai kesepahaman dengan KMM untuk mengusung Drs H Budi Budiman.
Baca Juga:
"Kemarin (6/3) malam kita maraton membahas sikap yang akan diambil. Dengan berbagai pertimbangan hampir bisa dipastikan kita membalikan arah ke Syarif," ujarnya saat dihubungi Radar, (7/3).
Baca Juga:
TASIK--Menjelang pendaftaran pasangan calon wali dan wakil wali kota ke KPU Kota Tasikmalaya, peta politik kian mengerucut. Sebagai salah satu partai
BERITA TERKAIT
- Survei Rumah Politik Indonesia Publik Puas dengan Kinerja Prabowo-Gibran
- Aboe Bakar: Kepala Daerah dari PKS Harus Selaras dengan Prabowo
- Aspirasi Purnawirawan TNI Perlu Disikapi Serius, Kecuali soal Pemakzulan Wapres
- Jawaban Guyon Soal Gubernur Konten, Dedi Mulyadi Singgung Soal Turunnya Belanja Iklan
- Doli Golkar Nilai Tak Ada Alasan Kuat Buat Copot Gibran bin Jokowi
- Hasan Nasbi Minta Maaf kepada Prabowo, Begini Kalimatnya