Demokrat: Cari Dulu di Istana, Jangan Bikin Gaduh
Rabu, 26 Oktober 2016 – 18:30 WIB

Syarief Hasan. Fotp: dok jpnn
Dia mengingatkan kembali, kasus kematian Munir terjadi sebelum SBY memerintah.
Sebagai presiden, lanjut Syarief, SBY sudah melakukan langkah tepat dengan membentuk TPF.
"Kalau dalam hasil kerja TPF masih ada yang kurang dan ingin dilanjutkan Predisen Jokowi, silakan saja. Demokrat akan mendukung itu. Yang perlu dicatat, tidak ada kepentingan SBY dengan kasus Munir," tegasnya. (esy/jpnn)
JAKARTA--Politikus Partai Demokrat Syarief Hasan memberikan komentar atas pemberitaan hilangnya dokumen tim pencari fakta (TPF) pembunuhan aktivis
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 5 Berita Terpopuler: Revisi UU ASN Mengubah Sesuatu, Ada Pasal yang Dipersoalkan, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Ma'aruf Amin Sebut Lebih Baik Kirim Bantuan Ketimbang Evakuasi Warga Gaza ke Indonesia
- Muncul Penolakan Soeharto Sebagai Pahlawan Nasional, Mensos Merespons Begini
- Cak Imin: Tadi Presiden juga Menelepon Saya
- Pernyataan Terbaru Mensos soal Soeharto Pahlawan Nasional
- Sufmi Dasco Ahmad Bicara Soal Isu Matahari Kembar, Begini Kalimatnya