Demokrat Copot Angie dari Komisi III
Kamis, 16 Februari 2012 – 15:44 WIB
Demikian halnya, Politisi Partai Golkar, Bambang Soesatyo mengatakan bahwa penempatan Angelina Sondakh ke Komisi III dari Komisi X bukan persoalan pantas atau tidak. Tapi, katanya, ini soal pandangan masyarakat terhadap Partai Demokrat.
Baca Juga:
"Kalau mengacu pada kebijakan Partai Demokrat sebelumnya menggeser Nazarudin ke komisi lain, lalu sekarang menggeser Nasir ke komisi lain karena takut ada konflik kepentingan, tentu harus diberlakukan juga kepada Angie," kata Bambang di Jakarta, Rabu (15/2).
Kemana mantan Wakil Sekjen DPP Partai Demokrat itu akan di tempatkan? Sutan mengatakan kemungkinan akan dipindah ke Komisi VIII. "Insya Allah di Komisi VIII," pungkasnya. (awa/jpnn)
JAKARTA - Fraksi Partai Demokrat (F-PD) akhirnya mencopot tersangka kasus suap wisma atlet, Angelina Sondakh dari Komisi III DPR. Kepastian pencopotan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- DPR Ingatkan Kesbangpol Batam Seusai Buat Surat Edaran Pengumpulan Data C1
- Distribusi Logistik Pilkada 2024 Tuntas Jelang Pemungutan Suara
- 8.965 Personel Gabungan Satpol PP Siap Amankan 4.848 TPS di Tangerang
- Sinyal Prabowo Dukung RIDO di Jakarta Sudah Kuat, Surat Jadi Buktinya
- Logistik Pilkada Bangka Barat Didistribusikan ke 341 TPS, Tak ada Wilayah Terpencil
- 2 Timses Paslon Terkena OTT, Sebegini Uang yang Disita