Demokrat Curigai Golkar Manfaatkan Ibas untuk Dongkrak Suara
Selasa, 03 Juli 2012 – 22:33 WIB
Dia menegaskan, PD tidak akan menampilkan cawapres. "Tapi PD akan menampilkan capres karena Demokrat adalah partai besar dan juga partai pemenang pemilu," pungkas Max.
Baca Juga:
Sebelumnya diberitakan, Ical sudah resmi diputuskan sebagai capres dari Golkar. Selanutnya ada beberapa nama yang masuk dalam daftar cawapres versi Golkar. Wakil Sekjen PG, Nurul Arifin menyebut Ibas masuk dalam daftar nama yang akan disandingkan dengan Ical.(boy/jpnn)
JAKARTA - Wakil Ketua Umum Partai Demokrat, Max Sopacua, mengaku sudah membaca agenda di balik dimasukannya nama Sekjen PD Edhie Baskoro Yudhoyono
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kasus Tom Lembong, Komisi III Tak Ingin Diproses karena Pesanan
- Kampanye di Bengkulu, Mendes Yandri Susanto Dilaporkan ke Bawaslu RI
- Agustiar-Edy Duet Harapan Rakyat Pimpin Kalteng
- Lolly Suhenty Minta Bawaslu di Daerah Uji Coba Aplikasi Siwaslih Secara Serentak
- Dukungan Prabowo dan Jokowi Dinilai Bakal Signifikan Mendongkrak RIDO di Jakarta
- Jateng Muda Banyumas Deklarasi Menangkan Luthfi-Yasin di Pilkada 2024