Demokrat Dukung Anies Jadi Capres, SKI: AHY Negarawan Kelas Satu
Jumat, 27 Januari 2023 – 08:28 WIB

SKI memuji sikap Ketua Umum Partai Demokrat (PD) Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) yang mendukung penentuan bacawapres diserahkan kepada Anies Baswedan. Foto: ANTARA/HO Demokrat
Menurutnya, momen penyelenggaraan Pemilu kian dekat dan masa satu tahun ke depan menjadi sangat berharga.
SKI menyebut harus bekerja keras untuk mewujudkan perubahan menuju kehidupan rakyat yang lebih baik.
"Selain memenangkan Anies, kita juga harus memenangkan partai-partai pengusungnya di parlemen, supaya agenda-agenda perubahan ke depan dapat berjalan dengan lancar,” tegas Thayyib. (mcr10/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
SKI memuji sikap Ketua Umum Partai Demokrat (PD) Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) yang mendukung penentuan bacawapres diserahkan kepada Anies Baswedan
Redaktur & Reporter : Elvi Robiatul
BERITA TERKAIT
- Agust Jovan Latuconsina Layak Jadi Wasekjen Demokrat: Energik dan Bertalenta
- Syahrial Nasution, Alumni Unpar yang Dipercaya AHY Jadi Wakil Sekjen Partai Demokrat
- Ikuti Jejak Anies, Pramono Gratiskan Pajak Rumah dengan NJOP di Bawah Rp 2 Miliar
- Jadi Kepala Komunikasi Partai Demokrat, Herzaky: Ini Amanah Luar Biasa
- Ditunjuk AHY Jadi Bendum Demokrat, Irwan Fecho Mundur dari Stafsus Mentrans
- Soal Teror ke Tempo, Hinca: Tidak Ada Demokrasi Tanpa Media yang Merdeka