Demokrat Fokus di Kegiatan Sosial
Senin, 20 Februari 2012 – 05:46 WIB

Demokrat Fokus di Kegiatan Sosial
KARAWANG - Seluruh kader Partai Demokrat khususnya yang sedang menjadi anggota parlemen di Senayan diimbau untuk melaksanakan perintah pimpinan partai agar lebih memberi konsentrasi melakukan kerja nyata untuk kembali meraih simpati publik atas menurunnya kepedulian masyarakat terhadap partai. Imbauan itu, kata Saan, sejalan dengan perintah Ketua Dewan Pembina PD Susilo Bambang Yudhoyono, yang ditindaklanjuti oleh Ketua Umum PD Anas Urbaningrum, bahwa semua kader harus fokus bekerja demi rakyat.
Beberapa hasil survei menyebut ada trend penurunan dukungan suara kepada Partai Demokrat. Sehingga semua kader harus bekerja keras mengembalikan pamor dan kejayaan Demokrat.
Baca Juga:
"Untuk keluar dari situasi penurunan itu dan kembali meraih simpati, maka solusinya adalah bekerja dan bekerja demi rakyat," kata Sekretaris Fraksi Partai Demokrat DPR-RI Saan Mustopa, saat menggelar kegiatan sosial berupa pengobatan serta sunatan massal kepada warga di Desa Tunggakjati, Karawang, Jawa Barat, Minggu (19/2).
Baca Juga:
KARAWANG - Seluruh kader Partai Demokrat khususnya yang sedang menjadi anggota parlemen di Senayan diimbau untuk melaksanakan perintah pimpinan partai
BERITA TERKAIT
- Bela Jokowi, Jubir PSI Sebut PDIP Gunakan Provokasi dan Fitnah untuk Meraup Simpati
- Lantik 5 Anggota MPR PAW dari Fraksi Gerindra dan Golkar, Muzani Ingatkan Hal Ini
- Melchias Markus Mekeng Minta Prabowo Alokasikan Khusus Sekolah Kedinasan untuk Warga NTT
- Pengamat Bandingkan Imunitas Jaksa dengan Rakyat Biasa saat Hadapi Kasus Hukum
- Legislator PDIP Stevano Dorong MA Segera Membentuk Kamar Khusus Pajak
- RUU TNI Dibahas di Panja, Syamsu Rizal Soroti Mekanisme Penempatan hingga Anggaran