Demokrat juga Mungkinkan Restrukturisasi Fraksi
Minggu, 21 April 2013 – 18:56 WIB

Demokrat juga Mungkinkan Restrukturisasi Fraksi
JAKARTA - Ketua Harian DPP Partai Demokrat (PD), Syarief Hasan menyatakan tidak tertutup kemungkinan partai berlambang segitiga mercy tersebut melakukan restrukturisasi pengurus fraksi di DPR. Menurut Syarief, restrukturisasi merupakan dinamika. Bahkan dia menerangkan restrukturisasi fraksi dilakukan apabila ada hal yang mendesak.
Restrukturisasi itu menurut Syarief. dilakukan untuk meningkatkan kinerja. Pria yang menjabat sebagai anggota Majelis Tinggi PD tersebut menyatakan restrukturisasi lazim dilakukan oleh semua partai di tingkat DPR.
Baca Juga:
"Pada saatnya nanti jika diiperlukan itu akan dilakukan. Kalau memang belum perlu, ya tetap masih seperti yang ada sekarang," ujar Syarief pada saat konferensi pers di Kantor DPP Partai Demokrat, Jakarta, Minggu (21/4).
Baca Juga:
"Jadi restrukturisasi kepengurusan di fraksi itu berdasarkan urgensi," tandasnya.
JAKARTA - Ketua Harian DPP Partai Demokrat (PD), Syarief Hasan menyatakan tidak tertutup kemungkinan partai berlambang segitiga mercy tersebut melakukan
BERITA TERKAIT
- Gaji sebagai Honorer Langsung Dihentikan, tetapi Bikin Senang
- Kasus Viral Ini Harus jadi Pelajaran Seluruh PPPK, Jangan Main-main
- Sidang Dakwaan Mbak Ita, Jaksa KPK Soroti Peran Suaminya sebagai Perantara
- Penyebab Utama Kartu Tes PPPK Tahap 2 Belum Bisa Dicetak, Jangan Panik ya
- Jaksa KPK Tuding Mbak Ita Potong Hak ASN Pemkot Semarang
- Heboh Pengeroyokan di Kantor Polsek, Kapolda Riau Langsung Copot Jabatan Anak Buah