Demokrat Merapat ke Prabowo-Hatta, Hanya Soal Waktu
Rabu, 28 Mei 2014 – 20:01 WIB

Demokrat Merapat ke Prabowo-Hatta, Hanya Soal Waktu
Ditanya alasan Demokrat dukung Prabowo?, Mubarok mengatakan, karena Prabowo sudah menyampaikan visi dan misinya, sehingga rakyat bisa menimbang bobotnya. Sedangkan Jokowi sampai sekarang, belum mengenalkan visi dan misinya kepada masyarakat, sehingga tidak ada yang tahu arahnya. "Kalau Prabowo sudah clear, visi dan misinya jelas dan menjual," ujarnya.
Terakhir, Mubarok yakin, capres yang di-endose SBY, peluang menangnya besar. SBY akan jadi faktor penentu kemenangan. Dia bukan seperti presiden sebelumnya yang ketika jatuh, sama sekali tidak menjadi faktor dalam suksesi kepemimpinan nasional. "Jadi, jangan remehkan SBY," imbuh Mubarok.(fas/jpnn)
JAKARTA - Politisi Partai Demokrat, Achmad Mubarok mengatakan, merapatnya Demokrat ke pasangan Prabowo Subianto-Hatta Radjasa hanya tinggal menunggu
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pemprov Jateng: ASN Tidak Mudik, Jadi Tidak Perlu WFA
- Pemda Siap Angkat PPPK 2024 Tahun Ini, Ada Solusi Bagi Honorer Kena PHK
- Ditjenpas Bakal Benahi Lapas Kutacane Setelah Insiden Puluhan Napi Kabur
- Pegadaian jadi Koordinator dalam Kolaborasi 23 BUMN untuk Menghadirkan Air Bersih di Batam
- Firnando Ganinduto Soroti Kasus Korupsi Minyak Mentah
- Penyelundupan 167 Bal Baju Bekas Asal Malaysia Digagalkan Berkat Sinergi Antarinstansi