Demokrat Merasa Dikhianati Anies & NasDem, SBY: Mereka Tidak Sidik, Tidak Jujur
Jumat, 01 September 2023 – 18:46 WIB

Susilo Bambang Yudhoyono. Foto: Ricardo/JPNN.com
"Apalagi kalau mendikte, mengatur yang lain, termasuk capres memaksakan kehendak, dan tidak menganggap yang lain. Saya kira bukan itu koalisi yang hendak dibangun," kata SBY.(mcr8/jpnn.com)
Baca Juga:
Menurut SBY, Partai Demokrat dibebaskan dari dosa yang mungkin akan ditanggung jika tetap bersama-sama mengusung pengkhianat menjadi pemimpin bangsa Indonesia.
Redaktur : Antoni
Reporter : Kenny Kurnia Putra
BERITA TERKAIT
- Tutup Kegiatan RBN NasDem, Surya Paloh Minta Anak Muda Berjuang Bangun Bangsa
- Gus Imin Berhalalbihalal dengan Kiai Azaim dan Nyai Ju di Sukorejo
- Perkuat Diplomasi Kebangsaan RI Hadapi Geo-Ekonomi, Ibas Mendorong Kolaborasi ASEAN Plus
- Hadirkan Pelaku Usaha Hingga Akademisi, Kemenko PM Gelar Uji Publik Program Berdaya Bersama
- AS Kritik QRIS-GPN, Marwan Demokrat Minta Pemerintah Berdiri Tegak pada Kedaulatan Digital
- Cak Imin Minta Kemenkes Lakukan Ini Setelah Siswa Keracunan Menyantap MBG