Demokrat Minta 5 Pilkada yang Tertunda Tetap Digelar Tahun Ini
Jumat, 18 Desember 2015 – 00:34 WIB
Sekjen Partai Demokrat Hinca Panjaitan. Foto : dok jpnn
Menurut Hinca, karena pada hari pemungutan ditetapkan sebagai hari libur, maka masyarakat menikmati hari liburnya di rumah. Bukan malah menyalurkan hak suaranya ke TPS.
"Karena itu dari PD, kami protes kepada penyelenggara pilkada dan pemerintah tentang partisipasi. Demokrasi harus diukur dari partisipasi. Di Medan itu tingkat partisipasi pemilih tak lebih dari 30 persen. Bisa enggak nyaman kita mendengarnya. Padahal biaya besar sekali. Dalam rakor (rapat koordinasi) dengan KPU beberapa waktu lalu, hampir semua parpol sampaikan kritik partisipasi minim terhadap pilkada," kata Hinca. (gir/jpnn)
JAKARTA - Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Partai Demokrat menyambut positif harapan penyelenggara pemilu dan pemerintah, agar proses pemungutan suara
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kawal PSU Pilkada Kabupaten Serang, PKS Menerjunkan Ratusan Pasukan Khusus
- 3 Orang Timses Ditangkap Menjelang PSU Pilkada Kabupaten Serang
- DPR dan Masyarakat Sipil Desak Proses Hukum Perusahaan Logistik Pembuat Macet di Pelabuhan Tanjung Priok
- Menjelang PSU Pilkada Pasaman, Rahmat Saleh Mewanti-wanti KPU Proaktif dan Jeli
- Menteri Prabowo Temui Jokowi, PSI: Itu Tradisi Demokrasi
- 7 Gugatan Hasil PSU Pilkada Sudah Masuk ke MK, Ini Daftarnya