Demokrat Minta KPI Tindak TV One dan Metro TV
Kamis, 23 Februari 2012 – 17:35 WIB

Demokrat Minta KPI Tindak TV One dan Metro TV
Sementara itu, Wakil Ketua Komisioner KPI, Ezki Suyanto yang didampingi anggota KPI Idy Muzayyat menyambut baik laporan itu. Ia berjanji akan melakukan usulan kepada DPR untuk merevisi UU Penyiaran agar mengatur pemilik media berasal dari nonpartisan. "Ada dua alternatif, yaitu jika tetap menjadi partisipan parpol maka harus memluangkan frekwensinya kepada negara atau keluar dari partai politik," kata Ezki. (awa/jpnn)
JAKARTA - Fungsionaris DPP Partai Demokrat meminta Komisi Penyiaraan Indonesia (KPI) agar menindak dua stasiun televisi swasta, TV One dan Metro
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Hasil PSU Pilkada Siak Digugat, Bahlil: Golkar Kawal Kemenangan Afni-Syamsurizal
- Ketum Golkar soal Pilkada Siak 2024: Perempuan Muda Menang 2 Kali, Luar Biasa, Wajib Dikawal
- SCL Taktika Paparkan Hasil Quick Count Aulia-Rendi
- Ini Respons Ketua MPR Ahmad Muzani soal Usulan 3 April jadi Hari NKRI
- Bawaslu Sebut PSU Pilkada Serang Berjalan Lancar Meski Ada OTT Pelaku Politik Uang
- Bawaslu RI Turun Langsung Awasi PSU Pilkada Serang, Ada Temuan Pelanggaran