Demokrat Mulai Godok Mekanisme Konvensi Capres
Selasa, 09 April 2013 – 19:00 WIB

Demokrat Mulai Godok Mekanisme Konvensi Capres
JAKARTA - Politisi Partai Demokrat (PD), Melani Suharli Leimena mengatakan konvensi calon presiden (Capres) yang kini diwacakan PD merupakan salah satu upaya nyata untuk mendapatkan capres yang lebih baik dan dekat dengan rakyat.
Karena itu, menurut Melani, gagasan tersebut sangat serius dan PD tengah menyiapkan seluruh sarana pendukung untuk terselenggaranya konvensi.
“Kita ingin dengan konvensi itu, Demokrat akan memperolah capres yang kapabel, memiliki elektabilitas tinggi, dan bisa memenangkan pemilihan presiden pada 2014 mendatang,” kata Melani Suharli Leimena di gedung DPR, Senayan Jakarta, Selasa (9/4).
Dijelaskan Melani, kedekatan capres PD dengan rakyat merupakan hal penting karena rakyatlah pemilik suara dan hak pilih dalam pemilu.
JAKARTA - Politisi Partai Demokrat (PD), Melani Suharli Leimena mengatakan konvensi calon presiden (Capres) yang kini diwacakan PD merupakan salah
BERITA TERKAIT
- Calon PPPK 2024 Minta Pengangkatan April 2025, Ini Respons Pak Wardihan
- Ramai Polemik Pengangkatan, Kapan Jadwal Tes PPPK Tahap 2?
- Kampanye Mudik Ramah Anak, Perempuan Bangsa Dapat Apresiasi
- SE Terbaru BKN, Seluruh CPNS dan Calon PPPK 2024 Harus Tahu, Penting
- Presiden Prabowo Panggil Menko Airlangga ke Istana, Bahas Perkembangan Ekonomi Nasional
- Garudafood Gandeng Sekolah Relawan Salurkan Al-Qur’an Braille untuk Pelajar Disabilitas