Demokrat Pastikan Pembahasan Kenaikan BBM Berakhir Voting
Minggu, 25 Maret 2012 – 23:34 WIB

Demokrat Pastikan Pembahasan Kenaikan BBM Berakhir Voting
Ia menjelaskan, opsi pemerintah adalah menaikkan BBM sebesar Rp1500 perliter atau menetapkan nilai subsidi sebesar Rp 2000. Menurutnya, kebijakan pemerintah itu tidak melanggar Undang-undang (UU) yang mengatur mengenai kewajiban pemerintah memberikan subsidi. "Tidak melanggar konstitusi, tapi subsdi itu diatur untuk memberikan kepada mereka yang lebih berhak karen ini berdasarkan Undang-undang," katanya.
"Subsidi ini bukan diperkecil, tapi diberikan kepada mereka yang berhak. Subsidi tetap ada," kata Ikhsan lagi. (boy/jpnn)
JAKARTA -- Ketua Departemen Bidang Keuangan DPP Partai Demokrat M Ikhsan Modjo, mengatakan, proses kebijakan soal rencana kenaikan harga Bahan Bakar
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Soal Ganti Wapres, PSI Minta Para Purnawirawan Hormati Kedaulatan Rakyat
- Hasil PSU Pilkada Siak Digugat, Bahlil: Golkar Kawal Kemenangan Afni-Syamsurizal
- Ketum Golkar soal Pilkada Siak 2024: Perempuan Muda Menang 2 Kali, Luar Biasa, Wajib Dikawal
- SCL Taktika Paparkan Hasil Quick Count Aulia-Rendi
- Ini Respons Ketua MPR Ahmad Muzani soal Usulan 3 April jadi Hari NKRI
- Bawaslu Sebut PSU Pilkada Serang Berjalan Lancar Meski Ada OTT Pelaku Politik Uang