Demokrat Percaya Ical Efektif Lobi Sultan
Senin, 20 Desember 2010 – 12:30 WIB

Demokrat Percaya Ical Efektif Lobi Sultan
JAKARTA - Wakil Sekjen DPP Partai Demokrat (PD), Saan Mustopa percaya Ketua Umum Partai Golkar Aburizal Bakrie (Ical) efektif untuk melobi Gubernur Daerah Istimewa Jogjakarta (DIJ), Sri Sultan Hamengkubuwono X terkait akan dimulainya pembahasan Rancangan Undang-Undang Keistimewaan Yogyakarta (RUUKY) oleh DPR. "Karena itu, wacana pembentukan Tim Kecil untuk membangun komunikasi dengan Sultan segera saja direalisir dan dipimpin oleh Ketua Harian Setgab Parpol Koalisi guna mengantisipasi kebuntuan komunikasi nantinya," desak Saan.
"Ketua Umum Partai Golkar, Aburizal Bakrie yang juga Ketua Harian Setgab Parpol pendukungan koalisi paling tepat dan efektif jadi Ketua Tim Kecil untuk melobi Sri Sultan Hamengkubuwono X, seiring dimulainya pembahasan RUUK Jogjakarta oleh DPR," kata Saan, di Jakarta, Senin (20/12).
Baca Juga:
Menurut Saan, draf RUUKY yang disusun pemerintah sesungguhnya rumusan yang terbaik bagi masa depan kesultanan, masyarakat Yogyakarta dan Bangsa Indonesia.
Baca Juga:
JAKARTA - Wakil Sekjen DPP Partai Demokrat (PD), Saan Mustopa percaya Ketua Umum Partai Golkar Aburizal Bakrie (Ical) efektif untuk melobi
BERITA TERKAIT
- Kementerian ATR/BPN Berkomitmen Kejar 100 Persen Penyelesaian Sertifikasi Tanah
- Menerima Ancaman Pembunuhan, Dedi Mulyadi Yakin Warga Jabar Melindunginya
- MKD Jamin Bakal Menindaklajuti Aduan Rayen Pono yang Laporkan Ahmad Dhani
- TNI Pastikan Militer Jepang Ikut Super Garuda Shield 2025
- Kubu Hasto Minta KPK Buka CCTV Momen di Ruang Merokok yang Diklaim Wahyu Setiawan
- Hadirkan Pelaku Usaha Hingga Akademisi, Kemenko PM Gelar Uji Publik Program Berdaya Bersama