Demokrat Sebut PDIP Lakukan Pencitraan
Selasa, 27 Maret 2012 – 13:21 WIB

Demokrat Sebut PDIP Lakukan Pencitraan
JAKARTA--Wakil Ketua Umum DPP Partai Demokrat, Max Sopacua, mengatakan target Pemilu 2014 pencitraan penting bagi PDI Perjuangan. Aksi demonstrasi yang dominan dilakukan kalangan penolak BBM termasuk kader PDIP, disebut tak lepas dari strategi pencitraan. Menurutnya, ketika punya wakil di DPR, selesaikan dengan adu argumen di DPR. "Perbedaan itu wajar, ayo kita selesaikan adu argumen di sini (DPR) saja," kata Max.
"Pencitraan yang dilakukan PDIP yang seolah-olah membela rakyat. Ini persoalan keterwakilan di fraksi, kenapa harus turun ke jalan," kata Max kepada wartawan di DPR, Selasa (27/3).
Baca Juga:
"Wakil mereka kan di sini juga. Anggota DPR kenapa harus turun ke jalan, kan tempatnya di gedung DPR," kata Max.
Baca Juga:
JAKARTA--Wakil Ketua Umum DPP Partai Demokrat, Max Sopacua, mengatakan target Pemilu 2014 pencitraan penting bagi PDI Perjuangan. Aksi demonstrasi
BERITA TERKAIT
- Soal Ganti Wapres, PSI Minta Para Purnawirawan Hormati Kedaulatan Rakyat
- Hasil PSU Pilkada Siak Digugat, Bahlil: Golkar Kawal Kemenangan Afni-Syamsurizal
- Ketum Golkar soal Pilkada Siak 2024: Perempuan Muda Menang 2 Kali, Luar Biasa, Wajib Dikawal
- SCL Taktika Paparkan Hasil Quick Count Aulia-Rendi
- Ini Respons Ketua MPR Ahmad Muzani soal Usulan 3 April jadi Hari NKRI
- Bawaslu Sebut PSU Pilkada Serang Berjalan Lancar Meski Ada OTT Pelaku Politik Uang