Demokrat sudah Punya Nama Kandidat

”Belum tahu kapan, tunggu DPD dipanggil ke DPP lagi. Ini baru tahap pertama, rencananya DPP akan membahas tiga tahapan. Insya Allah untuk Jambi Minggu depan sudah turun,” terangnya.
Terkait nama-nama yang bakal didorong Demokrat, pihaknya belum bisa menjawab, karena kewenangan nama-nama Cakada masih digodok di DPP. ”Belum tahu lah kita siapa yang bakal diusung Demokrat untuk maju di Pilkada tiga daerah ini, ya kan belum turun rekomendasinya,” ungkapnya.
Lantas bagaimana dengan kabar jika Hamdi yang bakal diusung Demokrat untuk maju di Pilkada Tebo 2017 mendatang, lagi-lagi Ritas mengaku belum bisa memastikan soal tersebut. ”Ya kan di Tebo, selain Hamdi ada nama Yopi Mutholip yang masuk dalam survei Demokrat. Kita tunggu saja rekomendasinya seperti apa. Yang jelas yang masuk lima besar akan diusul DPP,” tandasnya. (mui/ray/jpnn)
JAMBI - Partai Demokrat sudah mengantongi nama-nama kandidat yang bakal diusung di Pilkada 2017 mendatang. Namun, nampaknya Demorkat tidak mau terburu-buru
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Hasil PSU Pilkada Siak Digugat, Bahlil: Golkar Kawal Kemenangan Afni-Syamsurizal
- Ketum Golkar soal Pilkada Siak 2024: Perempuan Muda Menang 2 Kali, Luar Biasa, Wajib Dikawal
- SCL Taktika Paparkan Hasil Quick Count Aulia-Rendi
- Ini Respons Ketua MPR Ahmad Muzani soal Usulan 3 April jadi Hari NKRI
- Bawaslu Sebut PSU Pilkada Serang Berjalan Lancar Meski Ada OTT Pelaku Politik Uang
- Bawaslu RI Turun Langsung Awasi PSU Pilkada Serang, Ada Temuan Pelanggaran