Demokrat Tetap Gunakan Nomor Urut 14, Ternyata Ini Alasannya
Rabu, 14 Desember 2022 – 21:58 WIB

Ketua Umum Partai Demokrat (PD) Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) menghadiri rapat pleno Komisi Pemilihan Umum (KPU) di Jakarta Pusat, Rabu (14/12), yang beragendakan pengundian dan penetapan nomor urut parpol peserta Pemilu 2014. PD menggunakan nomor urut 14 seperti pada Pemilu 2014. Foto: Ricardo/JPNN.com
Sebelumnya, Komisi Pemilihan Umum (KPU) telah melakukan pengundian nomor urut partai politik peserta Pemilu 2024.
Sebanyak 17 partai nasional dan enam partai lokal Aceh yang sebelumnya telah ditetapkan sebagai peserta pemilu hadir dalam Rapat Pleno penetapan nomor urut tersebut.
Berikut nomor urut partai politik peserta pemilu 2024:
1. Partai Kebangkitan Bangsa (PKB)
2. Partai Gerakan Indonesia Raya (Gerindra)
3. Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP)
4. Partai Golongan Karya (Golkar)
5. Partai Nasional Demokrat (Nasdem)
Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono mengungkapkan alasan partainya tetap menggunakan nomor urut 14 seperti Pemilu 2019
BERITA TERKAIT
- Ibas Ingatkan MBG Harus Berjalan Baik, Berkualitas, & Tepat Sasaran
- Ibas Sebut Penguatan Riset dan Pendidikan di Indonesia Harus Diperkuat
- Gubernur Sulteng Anwar Hafid Minta OPD Gerak Cepat
- AHY Umumkan Diskon Tiket Pesawat, Marwan Cik Asan: Sangat Membantu Masyarakat
- Dukung Pembentukan Bank Emas, Legislator Demokrat Bicara Soal Kemandirian Ekonomi
- Gerakan Rakyat Bakal Jadi Parpol, Lalu Dukung Anies, Pengamat Ungkap Indikasinya