Demokrat : TK Saja Tak Tanda Tangan
Soal Usulan Angket Century
Jumat, 20 November 2009 – 16:38 WIB
JAKARTA - Fraksi Partai Demokrat di DPR akhirnya bersikap setelah merasa tersudut dengan berbagai pemberitaan soal bergulirnya usulan penggunaan hak angket Bank Century. Demokrat menganggap angket belum perlu. Menurutnya, jangan sampai program 100 hari pemerintah terganggu hak angket ini. "Ada kelompok yang ingin melibatkan SBY dalam masalah ini. Ada yang mempertanyakan mengapa SBY tidak buat Perpu untuk UU PPATK. Kalau semua transaksi dibuka akan bahaya untuk kepercayaan bank. Tidak akan ada orang yang mau invesitasi ke Indonesia," ulasnya.
Wakil Ketua Komisi XI DPR dari Fraksi Partai Demokrat, Achsanul Qosasi, mengatakam bahwa selama pihaknya membiarkan berbagai tekanan terhadap Demokrat karena tidak mendukung angket. Bank Century diputuskan oleh KKSK sebagai bank gagal berdampak sistemik dan otomatis dipindahkan ke Lembaga Penjamin Simpanan (LPS).
Baca Juga:
"Kenapa kami tidak dukung angket, karena itu ada saatnya tapi bukan sekarang. Ada saatnya nanti," ujar Achsanul kepada wartawan di pressroom DPR RI, Jumat (20/11).
Baca Juga:
JAKARTA - Fraksi Partai Demokrat di DPR akhirnya bersikap setelah merasa tersudut dengan berbagai pemberitaan soal bergulirnya usulan penggunaan
BERITA TERKAIT
- Ketua PKB Mengingatkan Hasbiallah Ilyas soal OTT KPK
- Kapolres Bolaang Mongondow Minta Warga Bijak Menyaring Info menjelang Pencoblosan
- Ketua MRP Papua Barat Daya: Jangan Golput, Pastikan Pesta Demokrasi Aman dan Lancar
- Fisip UPNVJ Bahas Masa Depan Jakarta setelah Ibu Kota Pindah
- Jeffry Rahawarin-Abdul Keliobas Disebut Pemimpin Baik untuk Maluku Rumah Besar yang Sejahtera
- Apel Siaga Patroli Pengawasan Masa Tenang Pilkada Serentak 2024 Digelar di Rohil