Demokrat Tolak Buka Keuangan Partai
Selasa, 21 Mei 2013 – 19:13 WIB

Demokrat Tolak Buka Keuangan Partai
"Partai Hanura, mereka meminta waktu 5 bulan untuk audit anggaran internal. Jadi hanya 4 parpol yang memberikan informasi di tahap mediasi," jelas Donal.
Memasuki tahap ajudikasi, tiga partai yang dinyatakan kalah diproses ini, yakni Demokrat, PAN dan PPP. "Tapi sampai dengan hari ini hanya Demokrat yang tidak memberikan informasi keuangannya. Ini memberi catatan serius dan menjadi kecurigaan publik," tegasnya.
Keengganan partai Demokrat untuk membuka laporan keuangannya secara transparan dinilai Donal memperlihatkan belum adanya transparansi di partai yang digawangi Susilo Bambang Yudhoyono itu.
"Sejak 2004, bahkan, sekarang sudah berganti Ketua Umumnya dari Anas ke SBY tapi tidak akan mengganti sistem keterbukaan mereka dan mereka tidak mengganti pola sebagai partai terbuka," paparnya.
JAKARTA - Indonesia Corruption Watch (ICW) mengungkapkan dari sembilan partai politik yang menjadi peserta Pemilu 2009, hanya Partai Demokrat yang
BERITA TERKAIT
- BAZNAS dan Ulama Palestina Perkuat Kerja Sama untuk Palestina
- InJourney Hadirkan Tarian Nusantara di TMII, Diikuti 500 Anak Dari Sabang Sampai Merauke
- Minta Eksepsi Aipda Robig Zaenudin Ditolak, JPU Tegaskan Dakwaan Sudah Sah dan Cermat
- KPK Periksa Komisaris PT Inti Alasindo Energy Terkait Kasus Korupsi PGN
- Eks Staf Ahli Pertanyakan Proses Laporan Dugaan Suap Pimpinan DPD RI ke KPK
- Prajurit TNI AL Sigap Mengevakuasi Warga Terdampak Banjir di Pesawaran Lampung