Demokrat Tuding Polri Lambat

Andi Nurpati Tak Akan Dilindungi

Demokrat Tuding Polri Lambat
Demokrat Tuding Polri Lambat
Max menekankan, di era terbuka seperti sekarang sangat sulit menutup-nutupi sebuah kasus. Alasannya karena masyarakat, LSM, dan media ikut mengontrolnya. Ia pun menyimpulkan penetapan tersangka yang hanya berasal dari pegawai MK karena penyidik memang belum memegang data cukup untuk menetapkan tersangka lain di luar MK.

Dalam kasus surat palsu MK, Max menegaskan bahwa partainya diserang habis-habisan oleh partai lain. Hal itu dinilainya wajar sebab sebagai partai pemenang Pemilu 2009 dan pemilik kekuasaan, maka partai lain berupaya ingin menghancurkan partai juara.

Ia pun tak menampik kasus surat palsu MK dimanfaatkan untuk menghajar PD. "Kami tetap tegar. Kami juara bertahan, we are the champions. Jangan heran, partai terbesar ini diserang," tandasnya.(kyd/jpnn)

JAKARTA - Wakil Ketua Umum Partai Demokrat (PD), Max Sopacua, menilai penyidik Polri sangat lamban dalam menyelesaikan kasus pemalsuan surat putusan


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News